Inilah 3 Penyebab Bayi Mencret yang Wajib Diketahui

Penyebab Bayi Mencret

Diare merupakan salah satu jenis penyakit yang biasanya merupakan hal yang biasa terjadi pada bayi. Tetapi terkadang memang ada sebagian kasus yang terjadi pada bayi biasanya akan sembuh dengen sendirinya tanpa perlu tindakan dan penanganan yang serius. Akan tetapi juga perlu diperhatikan dengan baik-baik jika diare atau mencret yang terjadi pada bayi jika tidak mendapatkan penanganan yang tepat maka juga bisa menjadi salah satu penyebab komplikasi dan munculnya berbagai macam penyakit. Untuk itu, sebagai orang tua kita harus tahu dengan pasti bahwa apa saja yang menjadi penyebab bayi mencret atau diare.

Mencret atau diare yang terjadi pada bayi jika tidak mendapatkan perhatian dan penanganan yang tepat dan serius biasanya juga bisa menjadi salah satu alasan munculnya berbagai macam jenis penyakit yang pastinya juga akan sangat berbahaya untuk kesehatan bayi. Apalagi yang namanya bayi tidak bisa mengeluh dengan kondisi yang sedang terjadi pada tubuh mereka karena jika ada yang tidak baik atau kondisi tubuh bayi tidak sehat maka biasanya yang sering terjadi adalah bayi akan sering menangis secara tiba-tiba dan tanpa diketahui penyebabnya.

Dari beberapa catatan kesehatan yang telah berhasil dikumpulkan menyebutkan bahwa angka kematian bayi yang disebabkan karena diare atau mencret masih sangat tinggi di dunia termasuk di Indonesia. untuk itu, sebagai orang tua apabila sekarang ini Anda memiliki bayi dan kebetulan bayi Anda sedang mengalami gangguan kesehatan karena mencret maka Anda harus tahu beberapa hal yang bisa menjadi penyebab kenapa bayi bisa mencret. Supaya lebih jelas dan sebagai bentuk tindakan pencegahan, berikut ini hal-hal yang bisa Anda simak:

       Infeksi usus

Hal pertama yang biasanya menjadikan kenapa bayi bisa mencret yang sering terjadi adalah karena adanya infeksi yang terjadi pada usus dan biasanya disebabkan oleh adanya gangguan virus, bakteri dan juga parasite yang sudah masuk dalam tubuh bayi. Ada banyak sekali penyebab kenapa bakteri dan virus yang masuk dalam tubuh bayi tersebut bisa menyebabkan diare salah satunya biasanya berasal dari makanan atau minuman yang menjadi MPASI. Hal inilah yang biasanya menjadi salah satu penyebabnya.

       Konsumsi jus berlebihan

Memang benar, bagi seorang bayi yang sudah mendapatkan MPASI sangat bagus sekali jika sering diberikan beberapa jus yang berasal dari makanan-makanan yang sehat seperti sayuran dan buah-buahan. Akan tetapi disisi lain Anda juga perlu tahu dan perhatikan dengan baik-baik jika dalam pemberian jus untuk bayi itu juga ada batasannya dan tidak bisa diberikan secara terus menerus. Karena bisa menyebabkan usus bayi bermasalah dan muncul mencret.

       Alergi makanan atau minuman

Penyebab bayi bisa mencret atau diare bisa juga disebabkan karena salah konsumsi makanan atau minuman yang menyebabkan alergi dan kemudian timbul diare atau mencret. Untuk itu, sebagai orang tua kita harus cerdas dalam memilih makanan dan minuman yang akan kita berikan pada bayi kita supaya tidak terjadi hal yang buruk.

Untuk itu, apabila bayi sudah mengalami mencret atau diare, maka ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan dengan baik-baik. Anda harus tahu kira-kira apa saja yang menjadi penyebab bayi mencret dan bagaimana tindakan yang paling tepat yang bisa dilakukan supaya diare dan mencret yang bisa segera sembuh. apabila bayi sudah cukup usianya dan ingin diberikan obat diare, maka bisa juga di beli di apotik, tapi sebiaknya dengan resep dokter yah.

Sumber diarepedia.com

Read more